Kompak Terima Aspirasi, Tujuh Personil Fraksi PDIP di DPRD Sulut Diapresiasi

TNews, SULUT – Meski baru dilantik menjadi Anggota DPRD Sulut periode 2024 – 2029, Tujuh Personil Fraksi PDIP DPRD Sulut masing – masing Roy O Roring, Piere Makisanti, Eldo Wongkar, Jein Laluyan, Prisilia Rondo, Euqinia Mantiri dan Remly Kandoli, patut mendapatkan apresiasi, pasalnya sikap tanggap cermat dalam mendengar dan menindak lanjuti aspirasi yang disampaikan lewat demo yang digelar kelompok Mahasiswa yang menamakan diri Koalisi Masyarakat Sipil, Selasa (17/9/2024) di kantor DPRD Sulut.

Kami berharap komitmen rekomendasi yang ditanda- tangani itu tidak hanya sekedar tercatat diatas kertas tetapi dapat ditindak lanjuti dan itu boleh menjadi bukti jika Anggota Dewan periode sekarang benar-benar berjuang untuk Rakyat,” ungkap salah satu Mahasiswa.

Demo mahasiswa yang menuntut pengesahan, Rancangan Undang- Undang Perlindungan Pekerja Rumah Tangga (RUU-PPRT) menjadi pengalaman pertama menerima Demo Mahasiswa sejak dilantik 9 September 2024.

 

Sheraa U

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *